Strategi Penjangkauan Anak Sekolah Minggu yang Terdampak Negatif Era Digitalisasi Di Gereja Isa Almasih Jemaat Pringgading Cabang Baloi Kolam, Kota Batam

Esra Zos Samosir

Abstract


Kurang antusias untuk hadir beribadah serta adanya keluhan orang tua anak sekolah minggu gereja Isa Al-masih Baloi Kolam yang berujung kepada kekhawatiran terhadap pertumbuhan spritualitas anak. Penelitian ini ditulis menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Tujuan penelitian ini ialah untuk menjangkau kembali anak sekolah minggu Gereja Isa Al-masih Jemaat Pringgading Cabang Baloi Kolam yang terdampak negatif era digitalisasi, sehingga dapat mengonversi anak sekolah minggu kepada pertumbuhan spritualitas. Penelitian ini bermanfaat untuk menjangkau anak-anak sekolah minggu gereja Isa Al-masih serta membantu orang tua anak sekolah minggu dalam memberikan pertumbuhan spritual anak. Kebaharuan dari penelitian ini ialah penerapan strategi mengajar sekolah minggu dalam menjangkau anak-anak sekolah minggu gereja Isa Al-masih yang terdampak negatif era digitalisasi, sehingga dapat mengonversi anak sekolah minggu kepada pertumbuhan spritualitas.

Abstract

Lack of enthusiasm for attending services as well as complaints from parents of Sunday school children at the Baloi Isa Al-Masih Pool church which lead to concerns about the child's spiritual growth. This research was written using a descriptive qualitative approach. The purpose of this research is to reach out again to the children of the Pringgading Congregation of Isa Al-Masih Church, Baloi Pool Branch who have been negatively affected by the digitalization era, so that they can turn Sunday school children into spiritual growth. This research is useful for reaching Sunday school children at the Isa Al-Masih church and helping parents of Sunday school children in providing children's spiritual growth. The novelty of this research is the application of the Sunday school teaching strategy in reaching the children of the Isa Al-Masih church Sunday school who have been negatively affected by the digitalization era, so as to awaken Sunday school children to spiritual growth.


Keywords


Anak Sekolah Minggu; Era Digital; Model Penjangkauan Anak; Orang tua; Spiritualitas

Full Text:

PDF

References


Agustina, S. M., Priyatna, O. S., dan Arif, S. (2019). Pengaruh Strategi Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Debat Aktif Terhadap Keaktifan Belajar Siswa Dalam Mengikuti Pembelajaran Fiqih Kabupaten Bogor. Jurnal Mitra Pendidikan (JMP Online), 3(4), 531–40. http://www.e-jurnalmitrapendidikan.com/index.php/e-jmp/article/download/529/333/.

Ahmadi, R. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. 1st ed. Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Boiliu, F. M., dan Polii, M. (2020). Peran Pendidikan Agama Kristen Dalam Keluarga Di Era Digital Terhadap Pembentukan Spiritualitas Dan Moralitas Anak. IMMANUEL: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen, 1(2), 76–91. http://stt-su.ac.id/e-journal/index.php/immanuel/article/download/18/15.

Boiliu, F. M., Samalinggai, K., dan Setiawati, D. W. (2020). Peran Pendidikan Agama Kristen Di Era Digital Sebagai Upaya Mengatasi Penggunaan Gadget Yang Berlebihan Pada Anak Dalam Keluarga Di Era Disrupsi 4.0. REAL DIDACHE: Journal of Christian Education, 1(1), 25–38. https://www.ojs.sttrealbatam.ac.id/index.php/didache/article/viewFile/73/19.

Budi, M. E. P. (2021). Pelaksanaan Kelas Digital Parenting Bertema Cara Mencegah Kecanduan Gadget Di Masa Golden Age. ROSYADA: Islamic Guidance and Counseling, 1(1), 23–38. https://jurnal.iainponorogo.ac.id/index.php/rosyada/article/download/2413/1462.

Budiantoro, W. (2017). Dakwah Di Era Digital. KOMUNIKA: Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 11(2), 263–81. https://ejournal.uinsaizu.ac.id/index.php/ komunika/article/download/1369/1002.

Budiatmaja, R. (2021). Perilaku Moral Dan Pendidikan Karakter Pada Keluarga Broken Home Terhadap Kenakalan Remaja Di Wilayah Jakarta Barat. Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen, 2(2), 124-139. https://ojs.sttjaffray.ac.id/jitpk/article/view/618/pdf_17.

Damayanti, E., Ahmad, A., dan Bara, A. (2020). Dampak Negatif Penggunaan Gadget Berdasarkan Aspek Perkembangan Anak. Martabat: Jurnal Perempuan dan Anak, 4(1), 1–22. https://ejournal.uinsatu.ac.id/index.php/martabat/article/download/2948/1338.

Diyanto, M. A., dan Nostry. (2021). Strategi Pelayanan Guru Sekolah Minggu Bagi Pertumbuhan Rohani Anak. EDULEAD: Journal of Christian Education and Leadership, 2(2), 276–86. http://stak-pesat.ac.id/e-journal/index.php/edulead/article/download/83/61.

Elfira, Orang Tua anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 09 Maret 2023, 10.15.

Harita, Orang Tua anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 13 Januari 2023, 15.25.

Ilat, I. P., Talangamin, S., dan Wullur, K. A. (2021). Pendidikan Agama Kristen Bagi Anak Sekolah Minggu Di Era Digital (Penggunaan Media Pembelajaran Superbook Bagi Anak Usia 5-12 Tahun). Montessori Jurnal Pendidikan Kristen Anak Usia Dini, 2(2), 1–9. https://ejournal-iakn-manado.ac.id/index.php/montessori/article/view/737.

M.J. Orang Tua anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 13 Januari 2023, 15.25.

Monika, Guru sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 15 Januari 2023, 14.30.

Mulyadi, Syahid, A., Kafrawi, Ilyas, M., Liriwati, F. Y. (2021). Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Anak Di Tengah Pandemi Covid-19 Di Tembilahan Kota Indragiri Hilir-Riau. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 7(3), 1375–86. http://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/Aksara/article/download/774/581.

Nina, Guru sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 15 Januari 2023, 14.30.

Nurlianti Lase, Penanggung jawab anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 15 Januari 2023, 14.30.

Octrianty, E. (2021). Bimbingan Melalui Pembelajaran Outing Class Untuk Melatih Gerak Motorik Dan Kecerdasan Naturalis Pada Anak Usia Dini. EduChild : Majalah Ilmiah Pendidikan, 2(2), 9–18. http://ojs.uninus.ac.id/index.php/EDUCHILD/article/view/1369/893.

Penggu, I., & Laukapitang, Y. D. A. (2022). Studi Peran Perempuan Dalam Pelayanan Penginjilan di Gereja Baptis Indonesia Kalvari Makassar. Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen, 3(2), 144-161. https://ojs.sttjaffray.ac.id/jitpk/article/view/671/pdf_29.

Pratiwi, N., dan Pritanova, N. (2017). Pengaruh Literasi Digital Terhadap Psikologis Anak Dan Remaja. SEMANTIK: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 6(1), 11–24. http://e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/semantik/article/viewFile/250/209.

Putra, A. D., dan Ahmadi, A. (2021). Pembelajaran Bahasa Indonesia Melalui Media Digital Pada Anak-Anak Di Desa Ganti (Lombok). Jurnal Ilmiah Global Education, 2(2), 147–50. https://ejournal.nusantaraglobal.ac.id/index.php/jige/article/download/118/112/586.

Rahayu, P. (2019). Pengaruh Era Digital Terhadap Perkembangan Bahasa Anak. Al-Fathin: Jurnal Bahasa dan Sastra Arab, 2(1), 47–59. https://e-journal.metrouniv.ac.id/index.php/al-fathin/article/download/1423/1214/.

Rina, Orang tua anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 09 Maret 2023, 10.40.

Sari, D. P., Nasirun, M., dan Indrawati. (2021). Peran Orang Tua Dalam Penanaman Nilai-Nilai Akhlak Pada Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal PENA PAUD, 2(1), 93–101. https://doi.org/10.33369/penapaud.v2i1.14781.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. 17th ed. Bandung: ALFABETA.

Susi, Orang Tua anak sekolah minggu. Wawancara pada tanggal 13 Januari 2023, 15.25.

Syifa, L., Setianingsih, E. S., dan Sulianto, J. (2019). Dampak Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Psikologi Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4), 527–33. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JISD/article/view/22310/13959.

Uno, H. B., dan Mohamad, N. (2012). Belajar Dengan Pendekatan PAILKEM. 2nd ed. Jakarta: PT Bumi Aksara. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=wqtsEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=guru+menciptakan+suasana+debat+aktif&ots=MOmbPI-RDe&sig=DfHgLf7plGKZVDbSvqzs9qfCckA&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false.

Utami, B. (2021). APE Untuk Pengembangan Nilai Agama Dan Moral Anak. Jurnal Warna, 5(1), 19–28. https://www.jurnal.unugha.ac.id/index.php/warna/article/download/281/165/.




DOI: http://dx.doi.org/10.25278/jitpk.v4i1.838
viewed = 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Esra Zos Samosir

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

Lisensi Creative Commons

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

pISSN: 2722-7553
eISSN: 2722-7561

 Copyright © 2023. All Rights Reserved.