Pandangan Alkitab Tentang Praktik Bisnis di Kalangan Hamba Tuhan Penuh Waktu

Berniaty Palabirin, Daniel Ronda

Abstract


Pertama, bisnis merupakan suatu kegiatan menyalurkan jasa dari produsen kepada
konsumen untuk menghasilkan keuntungan yang dipakai untuk kemuliaan Allah. Di
mana dalam bisnis seorang hamba Tuhan penuh waktu haruslah memperhatikan tujuan
bisnis, fungsi bisnis, etika bisnis, sasaran bisnis sesuai dengan ajaran ke-Kristenan karena
bisnis adalah milik Allah.
Kedua, bisnis bukan hal yang kotor dan tidak ada larangan dalam Alkitab bahwa
seorang hamba Tuhan penuh waktu boleh berbisnis sebaliknya firman Tuhan banyak
mengajarkan bagaimana seharusnya melakukan bisnis dengan benar. Walaupun tidak ada
larangan tetapi seorang hamba Tuhan harus memiliki prinsip yaitu jika jemaatnya mampu
untuk mencukupi kebutuhan hidupnya maka ia harus fokus untuk pelayanan saja seperti
halnya pelayanan yang dilakukan oleh kaum Lewi pada masa Perjanjian Lama tetapi jika
jemaat tidak mampu untuk mencukupi kebutuhan hamba Tuhan maka tidak salah jika
mereka melakukan bisnis.
. Ketiga, walaupun tidak ada salahnya hamba Tuhan untuk berbisnis namun tidak
semua aliran gerja menyetujui hamba Tuhan untuk berbisnis. Ini semua tergantung aturan
tata gereja masing-masing, jika tata gereja mengizinkan hamba Tuhan boleh berbisnis
maka itu boleh dilakukan asalkan tidak menjadi batu sandungan bagi jemaatnya.

Keywords


praktik, bisnis, hamba Tuhan, Alkitab, full time

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Anorga, Panji dan Soegiastuti, Janti. Pengantar Bisnis Modern: Kajian Dasar Manajemen

Perusahaan. Jakarta: Dunia Pustaka Jaya, 1996.

Bernet, Jake. Harta dan Hikmat. Bandung: Yayasan Kalam Hidup, 1987.

Bertens, K. Etika. Jakarta. PT Gramedia Pustaka Utama, 1994.

Brill, J. Wesley. Dasar yang Teguh. Bandung: Kalam Hidup, n.d.

Burkett, Larry. Kunci Sukses Bisnis Menurut Alkitab. Yogyakarta: Yayasan Andi, 1997.

Dixon, R. Tafsiran Kisah Para Rasul. Malang: Gandum Mas, 2005.

Freligh, Harold M. Delapan Tiang Keselamatan. Surabaya: Bethany Fellowship, 1962.

Goenen OFM. C. Pengantar ke dalam Perjanjian Baru. Yogyakarta: Kanisius, 1984.

Hocking, David. Rahasia Keberhasilan Seorang Pemimpin. Yogyakarta: Yayasan Andi,

Keraf, Sonny A. Mengatur Keuangan dengan Bijak. Bandung: Yayasan Kalam Hidup,

Kraybill, Donald B. Kerajaan yang Sungsang. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1993.

Lasor, W.S. Pengantar Perjanjian Lama 1: Taurat dan Sejarah. Jakarta: BPK Gunung

Mulia, 1993

Lea, Larry. Hikmat: Janganlah Menghayati Hidup Tanpa Hikmat. Jakarta: Yayasan

Pekabaran Injil Immanuel, 1991.

Njotorahardjo, Niko dan Santoso, Iman. Transformation Journey. Yogyakarta: Penerbit

Andi, 2007.

Richard, Foster J. Uang, Seks, dan Kekuasaan. Bandung: Kalam Hidup, 1985.

Sembiring, Mahli. Kiat Bisnis Kristen. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 1997.

Solihin, Ismail. Pengantar Bisnis: Pengenalan Praktis dan Studi Kasus. Jakarta: Prenada

Media Group, 2006.

Tan, Elsen. Siapa Bilang pengusaha Bukan Hamba Tuhan!. Light Publishing, 2010. s.v.

Tenney, Merril C. Survei Perjanjian Baru. Malang: Gandum Mas, 1993

Tobing, Tumbur. Manusia Sejati Manusia Sukses. Bandung: Yayasan Kalam Hidup,

Verkuyl, J. Etika Kristen Bagian Umum. Jilid 1. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1985.

White, Jerry dan Mary. Bekerja. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1980.

Wiguna, Donny A. Tafsir Roma Bagi Pekerja. Yogyakarta: Yayasan Andi, 2008.

Wursanto, Ig. Etika Komunikasi Kantor. Yogyakarta: Kanisius, 1984.




DOI: http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v8i2.45
viewed = 0 times




Copyright (c) 2015 Jurnal Jaffray

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

pISSN 1829-9474
eISSN 2407-4047

Copyright © Jurnal Jaffray 2014-2023